Postingan

PROPOSAL PERKEMAHAN

  PROPOSAL KEGIATAN PERKEMAHAN JUMAT SABTU MINGGU (PERJUSAMI) SMP NEGERI 9 SURAKARTA TAHUN 2019 PENDAHULUAN Pendidikan karakter bagi generasi muda mutlak diperlukan demi keberlangsungan hidup bernegara. Hal ini dikarenakan pemuda mempunyai peran penting sebagai tulang punggung pembangunan bangsa dan negara. Selain itu pendidikan karakter juga akan menentukan kesuksesan seseorang di masa yang akan datang. Mengingat tantangan global yang semakin sulit, membuat mental dan karakter pemuda menjadi lemah. Sehingga menyebabkan bangsa yang rapuh dan tidak berkarakter. Untuk itu, perlu adanya suatu wadah bagi pemuda untuk mengembangkan potensi-potensi yang dimilikinya serta pendidikan karakter yang unggul sesuai dengan landasan ideologi Negara Indonesia, yaitu Pancasila. Gerakan Pramuka merupakan wadah pengembangan diri bagi pemuda serta tempat pendidikan karakter yang tepat untuk menjawab tantangan global yang semakin sulit. Gerakan Pramuka mempunyai sistem pendidikan yang dilakukan di luar ru

MC API UNGGUN

  ASSALAMU’ALAIKUM WAROHMATULLAHI WABAROKATUH SALAM SEJAHTERA BAGI KITA SEMUA SALAM PRAMUKA DI MALAM YANG HENING DAN SUNYI, KITA BERKUMPUL MEMBENTUK LINGKARAN MEMPERERAT RASA PERSAUDARAAN, AGAR RASA KASIH SAYANG YANG ADA TETAP TERPATRI DI HATI KITA SERING KEHILANGAN ARAH, AGAR KITA TAK TERTUSUK PANAH, MAKA KITA PERLU PEMIMPIN UPACARA   v   ……………..pemimpin upacara memasuki arena api unggun……………  KAPAL SUDAH TERTAMBAT DI DERMAGA MAKNA, LALU KITA LEMPAR SAUH AGAR MUDAH TUK BERLABUH KAMI TAKKAN BISA HIDUP SENDIRI, KAMI BISA BERBUAT UNTUK GERAKAN PRAMUKA, TAKKAN SEMPURNA BILA KAMI TAK DIBANTU KAKAK PEMBINA  JEMPUTLAH KAKAK YANG TELAH BANYAK MEMBANTU KITA, UNTUK HADIR DI TENGAH-TENGAH KITA, AGAR KITA TENANG DALAM MELAKUKAN KEGIATAN   ………………….pemimpin upacara menjemput pembina………………… MALAM INI KITA BERKUMPUL UNTUK MELAKSANAKAN UPACARA API UNGGUN YANG DIAWALI DENGAN PENGHORMATAN KEPADA SESEPUH UPACARA DAN LAPORAN PEMIMPIN UPACARA v   penghormatan kepada sesepuh upacara dan laporan pemimpin upa